Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2023

10 MACAM FILE EKSTENSI GAMBAR YANG ADA DI INTERNET

Gambar
  1. JPEG ( joint photographic expert groups ) Dilansir dari  University of Michigan Library , JPEG merupakan singkatan dari  joint photographic expert groups . Pada umumnya, ekstensi  file  gambar yang satu ini sangat populer untuk kamera digital dan juga gambar-gambar yang ada di internet. Setiap kali kamu mencari gambar di Google dan men- download -nya, hampir kebanyakan memiliki format JPEG. Menurut  Hubspot , kamu dapat menggunakan gambar JPEG sebagai konten di web, dokumen di Microsoft Office, ataupun proyek lainnya yang memerlukan resolusi tinggi. Selain itu, format ini juga biasanya digunakan untuk kamera digital. JPEG juga biasanya dikenal sebagai JPG. Tidak ada perbedaan antara kedua istilah tersebut.  Masih dilansir dari  Hubspot , JPG pada dasarnya adalah singkatan dari JPEG untuk mengurangi batas tiga karakter di versi awal Windows. Secara garis besar, JPEG dikenal dengan kompresi  lossy -nya. Semakin kualitas gambar menurun,  semakin menurun juga ukuran  file -nya. 2. PNG

PENGERTIAN, KELEBIHAN, KEKURANGAN, PENEMU, WAKTU DIRILIS SAFARI

Pengertian, Waktu Rilis, Penemu Safari  adalah sebuah  peramban web  buatan  Apple Inc.  yang awalnya ditujukan khusus bagi  sistem operasi   Mac OS . Safari dipasang bersama Mac OS X dan merupakan peramban web bawaan di sistem operasi tersebut sejak Mac OS X v10.3. Sebelumnya dari tahun 1997 hingga 2003, Mac OS X menggunakan  Internet Explorer for Mac  sebagai peramban web bawaan. Pada  11 Juni   2007 , versi pratayang untuk  Windows  baik yang cocok untuk  Windows XP  dan  Windows Vista  dari Safari diperkenalkan pada Muktamar Pengembang Sedunia Apple di San Francisco. Kelebihan  1.  Memiliki fitur Nitro Engine untuk mengolah aplikasi berbasis web lebih cepat Kelebihan pertama yang dimiliki oleh Safari Browser, terutama versi terbarunya adalah NitroEengine. Sesuai dengan namanya, fitur Nitro Engine pada Safari browser ini dapat membantu meningkatkan kecepatan pengolahan data pada sistem aplikasi berbasis web. Salah satu contoh aplikasi berbasis web adalah aplikasi pada sebuah situs y

PENGERTIAN, KELEBIHAN, KEKURANGAN, PENEMU, WAKTU DIRILIS BAIDU

Pengertian Baidu Browser (BIDU) adalah browser web gratis yang diproduksi untuk platform Windows & Android. Browser ini dapat mengirimkan data pengguna pribadi ke server Baidu tanpa enkripsi atau dengan enkripsi yang mudah untuk didekripsi.  Baidu merupakan browser dengan spesifikasi paling ringan untuk Android kelas bawah dan bagi device yang rentan terhadap eksekusi kode arbitrer selama pembaruan perangkat lunak melalui serangan man-in-the-middle . Kelebihan 1. Kemampuan searching. Baidu adalah aplikasi internet yang paling banyak digunakan di Cina. Juga, sepertinya masih ada banyak ruang bagi aplikasi ini untuk bertumbuh. Pertimbangkan juga bahwa konsumsi internet di antara penduduk China masih di bawah angka 35%. Pada saat yang sama, Baidu terus meningkatkan pangsa pasarnya di pasar search engine, dan sekarang berada di angka 75,8%. 2. Monetisasi. Baidu memiliki model bisnis yang sangat skalabel, yakni pemilik bisnis dapat dengan mudah membeli dan menargetkan iklan di sistem te

PENGERTIAN, KELEBIHAN, KEKURANGAN, PENEMU, WAKTU DIRILIS LYNX

Pengertian LYNX Lynx adalah browser web berbasis teks yang dapat disesuaikan untuk digunakan pada terminal sel karakter yang dapat dialamatkan kursor . Waktu Rilis 1992, 31 Tahun yang lalu Penemu Lou Montulli, Michael Grobe, Charlez Rezac, Thomas Dickey Kelebihan Browsing Cepat. Karena hanya menampilkan teks maka kita hanya membutuhkan waktu lebih sedijit untuk membuka suatu alamat web. Browsing Aman. Semua hanyalah teks. Tidak ada gambar ataupun flash yang mengganggu. Sehingga kita lebih aman saat browsing karena website yang berisi tool jahat tidak dapat mengaktifkan toolnya. Ringan. Lynx adalah web browser berbasis DOS. Aplikasi ini hampir sama beratnya seperti membuka cmd, tidak banyak memakan sumber daya komputer kita. Kekurangan  1. Terkadang loadingnya cukup lama saat mulai start awal, terlebih lagi jika banyak adds-on yang terinstall. 2. Saat memulai mode Private, harus menutup terlebih dahulu semua halaman dalam mode regular

PENGERTIAN, KELEBIHAN, KEKURANGAN, PENEMU, WAKTU DIRILIS MOZILLA FIREFOX

Pengertian Mozilla Firefox Mozilla Firefox merupakan salah satu browser yang paling banyak digunakan di seluruh dunia. Sebelumnya, Mozilla Firefox hanya bisa digunakan pada perangkat komputer dan laptop saja. Mozilla Firefox bisa digunakan oleh berbagai sistem operasi, seperti Microsoft Windows, macOS, Linux, FreeBSD, serta OpenBSD. Bahkan, Mozilla Firefox sudah tersedia untuk perangkat ponsel Android dan iPhone.  Waktu Rilis Mozila Firefox dirilis pada 23 September 2022. Sebelumnya, Mozilla Firefox bernama Phoenix. Fitur yang disediakan pun beragam, sehingga memberikan kenyamanan bagi penggunanya. Kelebihan Mozilla Firefox menawarkan banyak fitur dan kelebihan untuk mendukung kenyamanan penggunanya saat berselancar di dunia maya. Berikut kelebihan Mozilla Firefox . 1. Tampilannya Sederhana Mozilla Firefox memiliki tampilan sederhana namun modern yang mudah dimengerti bagi pengguna baru. Tampilannya yang sederhana ini juga membuat penggunanya tidak kesulitan saat memakai browser Mozil

PENGERTIAN, KELEBIHAN, KEKURANGAN, PENEMU, WAKTU DIRILIS MS. EDGE

  PENGERTIAN, WAKTU RILIS, PENEMU Microsoft Edge , awalnya dikembangkan di bawah nama kode  Project Spartan , adalah  peramban web  yang dikembangkan oleh  Microsoft  dan termasuk dalam  sistem operasi Windows . Resmi dirilis pada tanggal  29 Juli   2015 , peramban ini menggantikan  Internet Explorer  sebagai peramban baku pada  Windows 10 . Hal ini juga akan menjadi peramban baku dari rilis yang akan datang dari  Windows 10 untuk telepon cerdas dan tablet kecil . Microsoft Edge kini juga sudah tersedia untuk platform  Android  dan  iOS . [3] Kelebihan Microsoft Edge Lebih Ringan.  Microsoft Edge dikembangkan dengan tujuan menjadi browser yang lebih ringan dan fungsional ketimbang browser lain. Dibangun berbasis Chromium, Microsoft Edge saat ini menjadi browser paling ringan (dengan penggunaan Memori lebih sedikit dan baterai lebih hemat) ketimbang  Google Chrome  dan Firefox. Integrasi dengan produk Microsoft.  Microsoft berusaha agar semua produk mereka terintegrasi satu dengan lainn

PENGERTIAN, KELEBIHAN, KEKURANGAN, PENEMU, WAKTU DIRILIS MAXTHON

  Pengertian, Penemu, Waktu Rilis Maxthon Maxthon  awalnya dikenal dengan MyIE2 merupakan sebuah browser web gratis yang dapat dijalankan di Windows, OS X, dan Linux.  Peramban ini dikembangkan oleh perusahaan asal Tiongkok,  Maxthon Ltd.  yang berbasis di Beijing,China.  Peramban ini tersedia pula di Windows Phone 8 dan Android dengan nama Maxthon Mobile.  Sejak perilisan versi 3, Maxthon mendukung mesin render Trident dan WebKit.Tersedia dalam 53 bahasa.Maxthon ini diluncurkan tahun 2002.Maxthon memenangkan CNETWebWare 100 Awards pada tahun 2008  dan 2009,serta menduduki peringkat ke-97 dalam daftar PC World dari 100 Produk Terbaik tahun 2011. Kelebihan Maxthon Kecepatan Yang Baik: Maxthon menjaga performa PC yang memberikan stabilitas koneksi internet, sehingga kalian bisa membuka berbagai macam situs dengan cepat.Bahkan,Maxthon telah menerapkan fitur Ad Block secara otomatis yang membuat kalian terbebas dari iklan yang mengganggu. Digunakan Pada Berbagai Sistem Operasi : Hampir sel